Cara Melihat CCTV Online Melalui Komputer

DhikaDwiPradya.com – Beragam informasi kejahatan baik itu pencurian, perampokan, pelecehan dan yang lainnya saat ini sering sekali kita dengar pada televisi. Untuk mengantisipasi hal yang demikian, banyak orang yang memasang CCTV pada area rumah, toko atau kantornya. Seiring berkembangnya teknologi, CCTV tersebut pun dapat diakses melalui fasilitas komputer dan internet.




Pada artikel kali ini dibahas tentang cara melihat CCTV melalui komputer secara online. Adapun langkah-langkah yang harus anda lakukan adalah sebagai berikut:

  • Pertama-tama install terlebih dahulu aplikasi CMS pada komputer anda. Silahkan download aplikasi tersebut dengan mengklik link berikut:




  • Setelah anda install, buka aplikasi CMS tersebut.
  • Kosongkan password, lalu klik Login.
cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer2-dhikadwipradya
Klik untuk memperbesar
  • Pada jendela Prompt klik OK.
cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer3-dhikadwipradya
Klik untuk memperbesar

 

  • Klik SystemDevice Manager
cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer4-dhikadwipradya
Klik untuk memperbesar

 

  • Klik ADD AREA – beri nama Zone terserah anda – klik OK.
cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer5-dhikadwipradya
Klik untuk memperbesar

 

  • Klik pada Zone My CCTV – klik ADD DEVICEberi nama device terserah anda – isi IP Address CCTV anda, isi username dan password CCTV anda – klik OK.
cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer6-dhikadwipradya
Klik untuk memperbesar

 

  • Klik OK sekali lagi.

BACA JUGA


  • Lakukan double klik pada device Kantor – setelah kamera pada CCTV anda sudah muncul, klik kanan pada device Kantor – pilih Connect all video (Main Stream).

cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer7-dhikadwipradya

cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer8-dhikadwipradya
Klik untuk memperbesar

 

  • Maka kamera CCTV anda pun tampil pada layar Monitor CMS.
cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer9-dhikadwipradya
Klik untuk memperbesar

 

Aplikasi CMS juga menyediakan fasilitas penayangan ulang rekaman video CCTV anda. Jika anda ingin menampilkan kembali beberapa rekaman yang telah lalu, maka langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

  • Klik PlayBack pada menu bagian bawah.

cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer10-dhikadwipradya

 

  • Pilih Device dan Channel – pilih Begin dan End – klik Search – berikan tanda checklist di salah satu nomor pada daftar video – klik Play.
cara-melihat-cctv-online-melalui-komputer11-dhikadwipradya
Klik untuk memperbesar

 

Demikian tutorial cara melihat CCTV online melalui komputer yang dapat saya bagikan. Semoga artikel ini bermanfaat bagi para pembaca.



Artikel Terkait:

Cara Membuat HP Android Menjadi CCTV

dhikadwipradya.com

[epiclink link = ‘http://dhikadwipradya.com/cara-membuat-hp-android-menjadi-cctv’ color = ‘btn btn-primary’ ]Selengkapnya[/epiclink]

 

Cara Melihat CCTV Online Melalui HP Android

dhikadwipradya.com

[epiclink link = ‘http://dhikadwipradya.com/cara-melihat-cctv-online-melalui-hp-android’ color = ‘btn btn-primary’ ]Selengkapnya[/epiclink]

 

Baca artikel lain:

37 Comments

    • Pada intinya sama saja mau di semua Sistem Operasi juga mas. Tinggal nanti pakai atau cari aplikasinya yang kompatibel dengan OS tersebut. Misalnya kalau aplikasi CMS nya itu ada yang khusus untuk MAC, maka bisa saja. Soalnya saya belum pernah coba instal pada komputer MAC OS. Cicoba dulu saja ya mas…

    • Terima kasih sudah memberikan komentar.
      Sebelumnya mohon maaf, setelah saya periksa, ternyata memang betul sepertinya link nya sudah berubah dari situs yang dimaksud.
      Maka dari itu, sekarang sudah saya perbaiki untuk link nya mengarah ke pengunduhan langsung saja ya gan.

      Silahkan agan download ulang saja dengan cara mengklik link yang sudah saya perbaharui.

      Terima kasih.
      Salam sukses selalu.

  1. saya juga dari ads mntalis. Tadi lihat pertanyaan copyscape. Dulu artikel saya banyak yg di ambil tanpa satu huruf yg dikurangi, Bedanya untuk di camtumkan sumber (alamat blog saya).
    Stelah saya pasang DMCA Protek, ya meskipun pake free, tapi mendingan. Berkurang pelaku kaya gtu.
    yg keduanya, pada pengaturan post/feed, jangan ditampilkan semua . ganti singkat.

  2. mas tiap mau playback ko ga ada list nya ya? si search malah “search time out”

    padah udah saya cocokin sama gbr diatas

    • Sebelum klik tombol search, apakah sudah ditentukan waktu dan tanggal rekaman videonya gan?
      Kalau sudah dan masih tetap tidak bisa, mungkin agan bisa cek di DVR nya dulu. Barangkali ga DVR nya ga merekam. Coba di cek dulu apakah ada list rekaman tanggal sekian jam sekian?

  3. Halo, cctv saya langsung saya colok ke pc tanpa dvr, tapi saya ada internet. jika pc tidak saya matikan, dan saya ingin melihat tampilan cctv saya dari internet saat diluar pakai aplikasi apa ya? apakah CMS ini bisa diinstal di smartphone?. Makasih

  4. mas… tiap kali sudah saya setting IP address, username dan password untuk CCTV selalu hasil nya Can’t find the device….

    • Setelah saya cek, untuk aplikasi CMS itu sendiri ternyata dari awal tahun 2020 memang sudah tidak ada pembaharuan aplikasi dari situs resminya kak. Jadi mungkin itu kendala kita ga bisa konek terus. Saya pas coba akhir2 ini pun sama kayak kk, gagal terus.
      Mohon maap ya kak.

Leave a Reply to Dhika Dwi Pradya Cancel reply

Your email address will not be published.


*